Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

Kolam Renang dan Pemandian Terbaik di Lhokseumawe

Kolam renang dan waterboom kini menjadi salah satu tempat utama masyarakat kota Lhokseumawe untuk menghilangkan stres dari penatnya menjalani rutinitas harian baik setelah bekerja, berwirausaha, sekolah dan aktifitas lainnya. 

Kolam renang di Lhokseumawe bukan hanya di gunakan masyarakat hanya sebagai tujuan rekreasi saja, tapi juga sebagai tempat ber-olahraga, karena memang jika rutin berenang akan membuat otot-otot tubuh jauh lebih kuat dan menjaga kesehatan jantung.

Untuk yang masih anak-anak hingga remaja dengan berenang membuat pertumbuhan tinggi badan lebih cepat. Selain itu kemampuan berenang juga bermanfaat untuk melamar pekerjaan yang membutuhkan keahlian berenang seperti jadi polisi atau tentara yang test masuknya salah satu adalah berenang.

Berikut daftar kolam renang waterboom yang saat ini ada di kota Lhokseumawe.

Waterboom Taman Mangat Ceria Lhokseumawe

Waterboom Taman Mangat Ceria

714 ulasan Google

Taman rekreasi air di Aceh

Alamat: Alue Lim, Blang Mangat, Kota Lhokseumawe, Aceh 24355

Jam: 

Minggu 09.30–17.30

Senin 09.30–17.30

Selasa 09.30–17.30

Rabu 09.30–17.30

Kamis 09.30–17.30

Jumat 09.30–17.30

Sabtu 09.30–17.30

Telepon: 0822-7296-4815

Petunjuk Jalan: Klik Disini (jangan lupa menentukan titik awal anda pada map)


Seiring berjalannya waktu tentu nanti jumlah kolam renang waterboom di kota Lhokseumawe akan bertambah, jika kamu merasa ada kolam renang baru yang baru dibangun silahkan hubungi kami via kontak ya attau di kolom komen,

Post a Comment for "Kolam Renang dan Pemandian Terbaik di Lhokseumawe"